Launching Penguatan Program Pekarangan Pangan Lestari, Kapolres Blora Berharap Hasil Panen Dapat Mendukung Program Ketahanan Pangan dan MBG

- Redaksi

Senin, 24 Februari 2025 - 21:14 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Foto: Kapolres Blora AKBP Wawan Andi Susanto, didampingi Ketua Bhayangkari Cabang Blora Nyonya Retno, saat launching Penguatan Program Pekarangan Pangan Lestari. (Dok. Ist)

Foto: Kapolres Blora AKBP Wawan Andi Susanto, didampingi Ketua Bhayangkari Cabang Blora Nyonya Retno, saat launching Penguatan Program Pekarangan Pangan Lestari. (Dok. Ist)

BLORA || Portaljatengnews.com – Kapolres Blora AKBP Wawan Andi Susanto, didampingi Ketua Bhayangkari Cabang Blora Nyonya Retno, mengikuti Zoom launching serentak se-Indonesia Penguatan Program Pekarangan Pangan Lestari Melalui Pendekatan Terintegrasi dan berkelanjutan dalam rangka Mendukung Ketahanan pangan dan program Makan bergizi Gratis di Kebun Tanaman Polsek Blora, Senin (24/2/2025).

Baca Juga :  Nglebak, Desa di Blora Perbatasan Jateng dan Jatim Minim Akses

Kegiatan Zoom yang dipimpin oleh Ketua Umum Bhayangkari dilaksanakan di Kebun Polsek Blora yang memuliki Luas 600 Meter persegi yang ditanami tanaman Cabe dan Terong.

Kegiatan tersebut, dihadiri oleh Pejabat Utama Polres Blora serta Pengurus Bhayangkari Cabang Blora.

AKBP Wawan memaparkan bahwa untuk sekali panen, Kebun Polsek Blora dapat panen terong 25 Kg selama seminggu sekali, dan 10 Kg Cabe selama 3 Hari sekali, dengan modal sekali tanam adalah 2 Juta rupiah.

Baca Juga :  Jelang Idul Fitri Perum Perhutani KPH Randublatung Bagikan Paket Sembako

“Hasil panen dari Kebun ini akan disalurkan kepada Masyarakat dan Anggota, berharap dapat bermanfaat untuk mendukung program Ketahanan Pangan dan juga Makan Bergizi Gratis, karena Polri juga punya Gugus Tugas MBG”. ucap Kapolres Blora.

Baca Juga :  Ketua DPRD Blora Apresiasi Pengangkatan PPPK: Babak Baru Perjalanan Karir

Program Pekarangan Pangan Lestari ini tidak hanya dilaksanakan oleh Polsek Blora namun juga seluruh Polsek Jajaran Polres Blora juga memiliki Pekarangan Pangan Lestari masing-masing.

Laporan: Wawan

Berita Terkait

KPH Randublatung Sulap Pekarangan Jadi Ladang Cuan: Integrated Farming System Jadi Andalan Optimalisasi Aset
Safari Penanaman KPH Randublatung: Gerakan Penghijauan Gencar di Setiap Sudut Hutan
Tinjau Lokasi Tanah Ambles di Banjarejo, Kapolres Blora Tawari Relokasi dan Salurkan Bantuan kepada Warga
KPH Randublatung Gelar Doa Bersama dan Selamatan Sederhana Sambut Tahun Baru 2026
Akhir Libur Nasional, Polres Blora All Out Amankan Objek Wisata Goa Terawang 
Sertijab Pejabat Utama dan Kenaikan Pangkat 65 Personel, Kapolres Blora: Tingkatkan Dedikasi dan Pelayanan
DPRD Blora Sahkan Dua Raperda di Penghujung Tahun, Efektivitas di Lapangan Jadi Sorotan
Saksi Kasus Dugaan Pungli dan Pemerasan Libatkan Perangkat Desa di Blora Diperiksa Polisi

Berita Terkait

Selasa, 6 Januari 2026 - 17:54 WIB

KPH Randublatung Sulap Pekarangan Jadi Ladang Cuan: Integrated Farming System Jadi Andalan Optimalisasi Aset

Selasa, 6 Januari 2026 - 17:45 WIB

Safari Penanaman KPH Randublatung: Gerakan Penghijauan Gencar di Setiap Sudut Hutan

Senin, 5 Januari 2026 - 16:39 WIB

Tinjau Lokasi Tanah Ambles di Banjarejo, Kapolres Blora Tawari Relokasi dan Salurkan Bantuan kepada Warga

Senin, 5 Januari 2026 - 16:34 WIB

KPH Randublatung Gelar Doa Bersama dan Selamatan Sederhana Sambut Tahun Baru 2026

Minggu, 4 Januari 2026 - 11:42 WIB

Akhir Libur Nasional, Polres Blora All Out Amankan Objek Wisata Goa Terawang 

Berita Terbaru

Jepara

Cegah Banjir, Polres Jepara Bantu Bersihkan Sampah Sungai

Jumat, 9 Jan 2026 - 12:37 WIB