Masyarakat Magelang Gelar Aksi Damai di Alun-alun, Dukung Penuh RUU TNI

- Redaksi

Sabtu, 29 Maret 2025 - 21:05 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Aliansi Masyarakat Magelang, saat gelar aksi damai dukung RUU TNI.

Aliansi Masyarakat Magelang, saat gelar aksi damai dukung RUU TNI.

MAGELANG || Portaljatengnews.com – Aliansi Masyarakat Magelang menggelar aksi damai mendukung RUU TNI. Aksi tersebut berlangsung di alun-alun Magelang. Sabtu (29/3/2025).

Aksi yang dimulai sejak pagi hari ini mengusung tema “TNI Milik Rakyat mendukung penuh Pengesahan RUU TNI” sebagai bentuk apresiasi dan dukungan terhadap peran TNI yang semakin dekat dengan masyarakat.

Para peserta aksi, yang terdiri dari berbagai elemen masyarakat, menggelar orasi disepanjang alun-alun Magelang. Mereka membawa spanduk dan poster bertuliskan dukungan terhadap RUU TNI, dan menyerukan agar TNI terus berperan aktif dalam membangun dan menjaga kedamaian di seluruh wilayah Indonesia.

Baca Juga :  Kapolres Blora Pimpin Apel Gelar Pergeseran Pasukan Pengamanan TPS Pilkada 2024

Koordinator aksi Piter, dalam orasinya mengatakan bahwa keberadaan TNI sangat penting dalam menjaga stabilitas keamanan dan ketertiban negara serta keutuhan wilayah baik darat, laut maupun udara.

Baca Juga :  Kasus Oknum Polisi Janjikan Masuk Polri Tipu Korban Rp 900 Juta Akan Jalani Sidang Etik

Aksi yang melibatkan puluhan warga Magelang ini mendapat sambutan positif dari masyarakat sekitar yang turut berpartisipasi dan memberikan dukungan moral.

Sejumlah tokoh masyarakat juga menyatakan bahwa TNI telah banyak memberikan kontribusi positif dalam berbagai bidang, mulai dari pendidikan, kesehatan, hingga pembangunan infrastruktur di daerah-daerah terpencil.

“TNI bukan hanya sekedar alat pertahanan negara, tetapi juga bagian integral dari masyarakat yang harus terus diperkuat. Dengan disahkannya RUU TNI, kita berharap akan semakin mempererat hubungan antara TNI dan rakyat,” ujarnya. Sabtu (29/3/2025).

Baca Juga :  Penertiban di Kota Bandung: HAM, Reformasi Satpol PP, dan Tantangan Keadilan

Dengan berlangsungnya aksi ini, masyarakat Magelang berharap agar aspirasi mereka dapat didengar oleh pemerintah pusat dan DPR RI, serta agar RUU TNI demi kemajuan bangsa dan negara.

(Vio Sari)

Editor : Heri

Berita Terkait

Sidang Korupsi Kades Kalirejo Grobogan, Negara Diduga Rugi Rp 445 Juta
Ki Ageng Selo, Nama Legenda Hidupkan Semangat Batalyon Baru di Grobogan
Laporan Kasus Dugaan Jual Beli Tanah Kas Desa Barukan di Kejari Klaten Mencuat
Merespon Arahan Presiden, Polres Jepara Bangun Jembatan Antar Dukuh
Perhutani KPH Semarang Dukung Pembangunan Batalyon Infanteri di Kawasan Hutan
Jeritan dari Balik Jeruji: Eks Napi Ungkap Dugaan Pungli dan Kejanggalan di Lapas Klaten
Cegah Banjir, Polres Jepara Bantu Bersihkan Sampah Sungai
Kemelut Internal Golkar Kudus Mencuat, Musda Tertunda, Dukungan Arus Bawah Terabaikan?

Berita Terkait

Sabtu, 10 Januari 2026 - 21:18 WIB

Sidang Korupsi Kades Kalirejo Grobogan, Negara Diduga Rugi Rp 445 Juta

Sabtu, 10 Januari 2026 - 19:30 WIB

Ki Ageng Selo, Nama Legenda Hidupkan Semangat Batalyon Baru di Grobogan

Sabtu, 10 Januari 2026 - 17:16 WIB

Laporan Kasus Dugaan Jual Beli Tanah Kas Desa Barukan di Kejari Klaten Mencuat

Jumat, 9 Januari 2026 - 19:03 WIB

Merespon Arahan Presiden, Polres Jepara Bangun Jembatan Antar Dukuh

Jumat, 9 Januari 2026 - 19:00 WIB

Perhutani KPH Semarang Dukung Pembangunan Batalyon Infanteri di Kawasan Hutan

Berita Terbaru