PJ Bupati Pati Pastikan Kesiapan TPS Khusus di Lapas Pati untuk Pilkada 2024

- Redaksi

Selasa, 26 November 2024 - 13:52 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pj Bupati Pati Sujatwanto Dwiatmoko, saat cek TPS Lapas khusus kelas IIB Pati

PATI – Penjabat (PJ) Bupati Pati, Sujarwanto Dwiatmoko, memastikan kesiapan Tempat Pemungutan Suara (TPS) khusus di Lapas Kelas IIB Pati untuk Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) 2024. Dalam kunjungannya, Sujarwanto Dwiatmoko meninjau langsung persiapan logistik, pengamanan, serta fasilitas di TPS yang akan digunakan oleh warga binaan. Senin, (25/11).

Kepala Lapas Pati, Suprihadi, menyatakan bahwa logistik termasuk pengamanan yang melibatkan seluruh petugas Lapas Pati sudah sangat siap.

Baca Juga :  KPH Telawa Bersama Forkopimcam karangrayung Tanam Bibit Tanaman Buah di Kawasan Perlindungan

“Kami memastikan semua perlengkapan tersedia dan siap digunakan untuk kelancaran pemungutan suara, kami juga akan libatkan seluruh petugas untuk memastikan proses pemilihan berjalan dengan lancar dan aman,” ujarnya.

Lokasi TPS juga telah dipastikan aman dari gangguan cuaca buruk dengan fasilitas ruangan untuk kenyamanan pemilih. Selain itu, Suprihadi mengingatkan pentingnya netralitas ASN di lingkungan Lapas Pati. “Seluruh ASN harus menjaga netralitas dan tidak terlibat dalam politik praktis,” pungkasnya.

Baca Juga :  Polda Jateng Tawarkan Layanan "Valet Ride" untuk Perlancar Mudik dan Keamanan

Selain meninjau kesiapan TPS, PJ Bupati juga melihat berbagai program pembinaan di Lapas Pati, seperti pembuatan roti, paving, dan bakso. Program-program ini bertujuan untuk meningkatkan keterampilan warga binaan agar siap kembali ke masyarakat.

Dengan persiapan yang matang, PJ Bupati berharap Pilkada 2024 di Lapas Pati dapat berjalan lancar, aman, dan memberikan kesempatan bagi warga binaan untuk menyalurkan hak suara mereka. (Budi)

Berita Terkait

Kodim 0716 Demak Beri Surprise Polres Demak di Hari Bhayangkara Ke-79
Hangatnya Sinergitas TNI-Polri, Dandim Pati Datangi Polresta Pati Beri Kejutan Hari Bhayangkara ke-79
Puluhan Personel Jajaran Polres Naik Pangkat, Ini Pesan Kapolres Jepara
Hari Bhayangkara, Polres Jepara Dapat Kejutan dari Anggota TNI
Vio Sari Komentari Polemik Sidang kasus Dugaan korupsi eks Wali Kota Semarang: Jangan Cari Kambing Hitam ?
Sambut Hari Bhayangkara Ke-79, Polres Demak Gelar Do’a Bersama Lintas Agama
Mayat Pria Ditemukan Membusuk di Dalam Ruko Sendangrejo Tayu Pati
Upacara Kenaikan Pangkat dan Wisuda Purnawirawan Polres Blora, Apresiasi Pengabdian Polri Periode 1 Juli 2025

Berita Terkait

Selasa, 1 Juli 2025 - 16:04 WIB

Kodim 0716 Demak Beri Surprise Polres Demak di Hari Bhayangkara Ke-79

Selasa, 1 Juli 2025 - 15:55 WIB

Hangatnya Sinergitas TNI-Polri, Dandim Pati Datangi Polresta Pati Beri Kejutan Hari Bhayangkara ke-79

Selasa, 1 Juli 2025 - 15:49 WIB

Puluhan Personel Jajaran Polres Naik Pangkat, Ini Pesan Kapolres Jepara

Selasa, 1 Juli 2025 - 15:34 WIB

Hari Bhayangkara, Polres Jepara Dapat Kejutan dari Anggota TNI

Selasa, 1 Juli 2025 - 10:20 WIB

Vio Sari Komentari Polemik Sidang kasus Dugaan korupsi eks Wali Kota Semarang: Jangan Cari Kambing Hitam ?

Berita Terbaru

Suasana Polres Jepara saat mendapatkan kejutan nasi tumpeng dari Kodim Jepara.

Apresiasi

Hari Bhayangkara, Polres Jepara Dapat Kejutan dari Anggota TNI

Selasa, 1 Jul 2025 - 15:34 WIB