Gerak Cepat Dandim Pati Wujudkan Rumah ibu Sukarni Korban Kebakaran

- Redaksi

Kamis, 20 Maret 2025 - 22:02 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kegiatan Kodim Pati bantu warga dirikan bangunan rumah usai kebakaran.

Kegiatan Kodim Pati bantu warga dirikan bangunan rumah usai kebakaran.

PATI || Portaljatengnews.com – Kebakaran melanda salah satu rumah warga Ibu Sukarni dengan alamat Desa Lumbungmas Rt 6 Rw 01 Kecamatan Pucakwangi Kabupaten Pati akibat lupa mematikan bara api di tungku sehabis memasak, berakibat rumah berbentuk Paris dari Kayu. Itu terjadi pada hari Selasa tanggal 4 Maret 2025.

Menurut Keterangan Babinsa dan Bhabinkamtibmas menjelaskan bahwa api cepat membesar karena bahan bangunan rumah yang terbuat dari kayu, kami bersama warga sekitar berusaha memadamkan api dengan alat seadanya, dan menghubungi petugas Damkar dari Pati dan api berhasil dipadamkan dengan bantuan mobil Damkar yang didatangkan dari Kecamatan Juwana namun seluruh bangunan rumah Paris berukuran 6 m x 9 m telah habis terbakar dengan kerugian ditaksir -+ Rp 50.000.000 dan tidak ada kerugian jiwa,” jelasnya

Baca Juga :  Sinergi Kodim Pati, DLH dan Pakar Mikroba Tangani Bau Sampah di TPA Sukoharjo

Komandan Kodim 0718/Pati Letnan Kolonel Inf Jhon young Saragih, S. Sos. M. I. P bergerak cepat dengan menggandeng Baznas untuk memberikan bantuan pembangunan rumah yang diserahkan langsung kepada ibu Sukarni dan memerintahkan Danramil 17/Pucakwangi beserta anggotanya untuk membangun kembali rumahnya,”tegas Dandim.

Baca Juga :  Bentuk Apresiasi Kepada Prajurit, Kodim 0718/Pati Gelar Acara Wisuda Purnatugas dan Pindah Satuan 

Dandim Pati juga berharap sebelum hari raya lebaran Rumah Sudah kembali bisa ditempati, dengan cara pengerahan Anggota
Koramil maupun
anggota Polsek Pucakwangi dan segenap warga dukuh Kawak desa Lumbungmas secara gotong royong,” jelasnya.

Lebih lanjut Dandim juga menambahkan kita tau bulan ini bulan puasa namun kita juga melihat apa yang dirasakan oleh ibu Sukarni, di bulan Ramadhan inilah pahala dilipatkan dengan membantu sesama, jangan jadikan puasa sebagai halangan untuk membantu, wujudkan bahwa kita bagian dari rakyat, membantu mengatasi kesulitan rakyat adalah tugas kita,” tambahnya.

Baca Juga :  Anggota Koramil Kayen Terjun Ke Sungai Tambak Winong Bersihkan Sampah yang Menyumbat

Dengan kesigapan dan gerak cepat Dandim Pati Akhirnya genap dua minggu, tepatnya 20 Maret 2025 rumah ibu Sukarni berdiri kembali dan layak ditempati meskipun masih ada pembenahan kecil yang harus diperbaiki dan ditata.

Laporan: Budi

Editor : Heri

Berita Terkait

Pabrik Tas di Pati Diduga Ilegal, Adv Bagas Pamenang: Warga Resah, 90 Persen Pekerja Diduga WNA
Berikan Rasa Aman dan Nyaman, Babinsa 21/ Trangkil   Laksanakan Pengamanan Ibadah Natal
Bela Negara di Lapas Pati: Disiplin dan Loyalitas Jadi Bukti Nyata
Danrem 073/Makutarama Tinjau Rencana Strategis Pembangunan Batalyon TP di Kodim 0718/Pati
Polresta Pati Ungkap Kasus Persetubuhan Anak dan Pembuangan Bayi
Bisik Kawan Gelar Khitanan Massal Gratis dan Santunan Anak Yatim di Desa Karaban Pati
Sparko Pati Kirim 4 Kontingen ke FORDA Jateng 2025, Raih Juara 3
Terendus Judi Sabung Ayam di Juwana Pati Bebas Beroperasi, APH Disinyalir Tutup Mata

Berita Terkait

Sabtu, 27 Desember 2025 - 14:53 WIB

Pabrik Tas di Pati Diduga Ilegal, Adv Bagas Pamenang: Warga Resah, 90 Persen Pekerja Diduga WNA

Kamis, 25 Desember 2025 - 10:26 WIB

Berikan Rasa Aman dan Nyaman, Babinsa 21/ Trangkil   Laksanakan Pengamanan Ibadah Natal

Sabtu, 20 Desember 2025 - 15:57 WIB

Bela Negara di Lapas Pati: Disiplin dan Loyalitas Jadi Bukti Nyata

Rabu, 17 Desember 2025 - 21:12 WIB

Danrem 073/Makutarama Tinjau Rencana Strategis Pembangunan Batalyon TP di Kodim 0718/Pati

Selasa, 16 Desember 2025 - 17:51 WIB

Polresta Pati Ungkap Kasus Persetubuhan Anak dan Pembuangan Bayi

Berita Terbaru

Jepara

Cegah Banjir, Polres Jepara Bantu Bersihkan Sampah Sungai

Jumat, 9 Jan 2026 - 12:37 WIB