Janji Kampanye Batur di Pilkada 2024, Jadikan Grobogan Makmur

- Redaksi

Minggu, 1 Desember 2024 - 23:35 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

GROBOGAN || Portaljatengnews.com – Kampanye calon Bupati Grobogan nomor urut 02 Bambang Pujiyanto-Catur Sugeng Susanto (Batur) berlangsung meriah. Jumat (25/10/2024).
 
Nampak kedatangan Bambang Pujiyanto di Desa Tunggak Kecamatan Toroh tanpa didampingi cawabup Catur Sugeng Susanto. Namun masyarakat yang hadir begitu antusias.
 
“Sebanyak 300 orang lebih ini hadir untuk mendengarkan paparan program unggulan paslon Batur, khususnya yang berkaitan dengan peningkatan kesejahteraan rakyat,” ujar Lilik Pujiyanto Tim pemenangan paslon Batur Koordinator Kecamatan (Korcam) Toroh.
 
Sementara Bambang dalam sambutannya menekankan pentingnya program kesejahteraan rakyat melalui program pemberdayaan dukungan pada sektor pertanian dan bantuan untuk UMKM. Menurutnya hal itu menjadi prioritas paslon Batur.
 
“Kami ingin memastikan bahwa setiap masyarakat, terutama petani dan pedagang atau UMKM ada peningkatan pemberdayaan masyarakat yaitu hidup sejahtera,” ujarnya.
 
Menurutnya, kesejahteraan rakyat sesuai tagline Grobogan Makmur, menjadi fokus utama jika Batur memenangkan kontestasi Pilbup Grobogan pada 27 November nanti.
 
“Tentunya untuk bisa mewujudkan Grobogan Makmur, mengatasi tingginya angka kemiskinan yaitu 11,5 persen di Kabupaten Grobogan perlu pengawasan ketat dan ketegasan yang berpihak pada rakyat. Namun itu tidak cukup, intinya yang terpenting menangkan Batur 02,” kata Bambang. 
 
Disebutkan Bambang, sekitar 99 persen tokoh agama atau para kyai di Kabupaten Grobogan mendukung Batur. Tidak hanya itu, ia mengklaim survei kredibilitas Batur seluruh kabupaten Grobogan mencapai 70,5 persen.
 
Baca Juga :  Berita SPBU Pulorejo Grobogan untuk "Ngangsu" Solar Subsidi Gunakan Tangki Modifikasi Tidak Benar, Berikut Kata Mandor SPBU

Editor : Heri

Berita Terkait

Wabah PMK Sapi Merebak di Grobogan, Pasar Hewan Masih Beroperasi
Pelecehan Seksual Bu Guru Terhadap Siswa SMP di Grobogan Mendapat Kecaman Keras Komisioner KPAI
Resmi, Setyohadi dan Sugeng Prasetyo Ditetapkan Sebagai Bupati-Wakil Bupati GroboganTerpilih
Weekend TPQ Al Badru Munir Depok di Wahana Bermain Anak Cafee Ndelik Jetis Karangrayung
Maksimalkan Pelayanan, Kapolres Grobogan Launching Mobil SPKT dan PPA
Kafe Karaoke di Tawangharjo Grobogan Digerudug Massa, Warga Tuntut Penutupan
Simak Penjelasan Kades Mangin Soal Laporan Polisi Oknum Perangkat Desa Jual Tanah Kas Desa
HUT Partai Hanura ke-18 di Kabupaten Kudus: Momen Pendidikan Politik Kader

Berita Terkait

Minggu, 12 Januari 2025 - 13:56 WIB

Wabah PMK Sapi Merebak di Grobogan, Pasar Hewan Masih Beroperasi

Sabtu, 11 Januari 2025 - 10:25 WIB

Pelecehan Seksual Bu Guru Terhadap Siswa SMP di Grobogan Mendapat Kecaman Keras Komisioner KPAI

Sabtu, 11 Januari 2025 - 09:33 WIB

Resmi, Setyohadi dan Sugeng Prasetyo Ditetapkan Sebagai Bupati-Wakil Bupati GroboganTerpilih

Jumat, 10 Januari 2025 - 18:35 WIB

Weekend TPQ Al Badru Munir Depok di Wahana Bermain Anak Cafee Ndelik Jetis Karangrayung

Kamis, 9 Januari 2025 - 06:50 WIB

Maksimalkan Pelayanan, Kapolres Grobogan Launching Mobil SPKT dan PPA

Berita Terbaru

Pelantikan Herda Helmijaya sebagai Pj Bupati Kudus, menggantikan Hasan Chabibie. (Dok.Ist)

Kudus

Pj Bupati Kudus Herda Helmijaya Resmi Dilantik

Selasa, 14 Jan 2025 - 06:00 WIB