Ukur Ketahanan Fisik Personel, Polres Demak Gelar Tes Kesamaptaan Jasmani

- Redaksi

Selasa, 26 Agustus 2025 - 12:31 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy


DEMAK || Portaljatengnews.com – Polres Demak menggelar Tes Kesamaptaan Jasmani (TKJ) semester II Tahun 2025 di Stadion Sultan Fatah Demak, Selasa (26/8/2025).

Kapolres Demak AKBP Ari Cahya Nugraha mengatakan kegiatan tes kesamaptaan jasmani ini bertujuan untuk meningkatkan kesehatan dan serta kebugaran jasmani personel Polri dan ASN Polres Demak.

Baca Juga :  Rekonstruksi Kasus Pembunuhan di Desa Waru Demak Dinilai Tak Sesuai BAP, Tim Hukum Akan Ajukan Praperadilan dan Gelar Perkara Khusus di Polda Jateng

“Kegiatan dilakukan selama tiga hari, diikuti oleh seluruh personel Polres Demak dan Polsek Jajaran. Baik anggota Polri maupun ASN termasuk pejabat utama Polres Demak,” kata AKBP Ari.

Ia melanjutkan sebelum dapat mengikuti serangkaian tes, seluruh peserta diwajibkan menjalani pemeriksaan kesehatan awal oleh tim dari Seksi Kedokteran dan Kesehatan (Sidokes) Polres Demak.

Baca Juga :  Turnamen Voli 'Kapolres Cup 2025' Meriahkan Hari Bhayangkara ke-79 di Demak

“Pemeriksaan meliputi tinggi dan berat badan serta tensi darah. Selanjutnya personel yang tidak memenuhi syarat berdasarkan hasil pemeriksaan, akan ditunda untuk mengikuti tes kesamaptaan jasmaninya,”lanjutnya.

Adapun materi tes kesamaptaan jasmani yang diujikan meliputi lari selama 12 menit, pull up, pus up, set up, dan shuttle run.

Baca Juga :  Polres Demak Gelar Patroli Skala Besar, Pastikan Keamanan Obyek Vital dan Cipta Kondisi

“Tes kesamaptaan jasmani dilakukan setiap semester dan setiap anggota wajib mengikuti. Selain untuk meningkatkan kesehatan dan kebugaran jasmani seluruh personel Polri dan ASN, kegiatan ini untuk mengukur ketahanan fisik perorangan,” pungkasnya.(ttg/*)

Sumber Berita : Humas Polres Demak

Berita Terkait

Dukung Ketahanan Pangan, Polres Demak Gelar Panen Raya Jagung Kuartal I 2026
Operasi Lilin Candi 2025 Berjalan Aman, Polres Demak Apresiasi Peran Personel dan Masyarakat
Akhir Libur Nataru, Polres Demak Siaga di Tempat Wisata dan Pantura
Remaja 17 Tahun Tewas Dikeroyok di Mranggen, Polisi Pastikan Proses Hukum Transparan
Amankan Pergantian Tahun, Polres Demak Fokus Kawasan Wisata dan Pusat Keramaian
Kapolres Demak Pimpin Upacara Kenaikan Pangkat 98 Personel
Libur Panjang Nataru, Kapolres Demak Ingatkan Bahaya Kenakalan Remaja
Tim Advokasi dan Hukum Pagar Nusa Kabupaten Demak, Imbau Jajarannya Jaga Kondusifitas

Berita Terkait

Senin, 5 Januari 2026 - 20:01 WIB

Operasi Lilin Candi 2025 Berjalan Aman, Polres Demak Apresiasi Peran Personel dan Masyarakat

Minggu, 4 Januari 2026 - 12:17 WIB

Akhir Libur Nataru, Polres Demak Siaga di Tempat Wisata dan Pantura

Jumat, 2 Januari 2026 - 18:45 WIB

Remaja 17 Tahun Tewas Dikeroyok di Mranggen, Polisi Pastikan Proses Hukum Transparan

Rabu, 31 Desember 2025 - 19:55 WIB

Amankan Pergantian Tahun, Polres Demak Fokus Kawasan Wisata dan Pusat Keramaian

Rabu, 31 Desember 2025 - 17:44 WIB

Kapolres Demak Pimpin Upacara Kenaikan Pangkat 98 Personel

Berita Terbaru

Jepara

Cegah Banjir, Polres Jepara Bantu Bersihkan Sampah Sungai

Jumat, 9 Jan 2026 - 12:37 WIB