Polres Blora Laksanakan Upacara Gelar Pasukan Operasi Lilin Candi Tahun 2024

- Redaksi

Jumat, 20 Desember 2024 - 15:05 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Wakil Bupati Blora, bersama Kapolres dan Dandim Blora saat mengecek kesiapan personel maupun sarpras dalam rangka pengamanan perayaan Natal 2024 dan Tahun Baru 2025.

Wakil Bupati Blora, bersama Kapolres dan Dandim Blora saat mengecek kesiapan personel maupun sarpras dalam rangka pengamanan perayaan Natal 2024 dan Tahun Baru 2025.

BLORA || Portaljatengnews.com – Bertempat di halaman depan Mapolres Blora Polda Jawa Tengah telah dilaksanakan Kegiatan Upacara Gelar Pasukan Operasi Lilin Candi Tahun 2024 Dalam Rangka Pengamanan Natal Tahun 2024 dan Perayaan Tahun Baru 2025 Di Wilayah Hukum Polres Blora.

Sebagai pimpinan upacara gelar pasukan adalah Bupati yang diwakili oleh Wakil Bupati Tri Yuli Setyowati, ST, MM, Kapolres Blora AKBP Wawan Andi Susanto, SH, SIK, MH serta Dandim 0721/Blora Letkol Czi. Yuli Hartanto, SE.

Hadir dalam kegiatan tersebut Forkopimda kabupaten Blora, Kepala Dinas dan Instansi terkait, Pejabat Utama Polres Blora serta Kapolsek Jajaran Polres Blora dan Para Kanit, Kasi, dan Perwira Staf Polres Blora.

Baca Juga :  Tragedi Lift RS PKU Muhammadiyah Blora, Polres Tetapkan Ketua Panitia sebagai Tersangka

Adapun pasukan upacara merupakan petugas gabungan dari Subdenpom Blora, Batalyon 410 Alugoro Blora, Kodim 0721 Blora, Polres Blora, Satpol PP Blora, Dinrumkimhub Blora, BPBD Blora, Dinkes Blora serta dari Senkom Blora dan Pramuka Saka Bhayangkara Blora.

Dalam amanatnya, Wakil Bupati Blora membacakan amanat Kapolri diantaranya menyampaikan bahwa Apel Gelar Pasukan ini merupakan bentuk komitmen tugas untuk mengecek kesiapan personel maupun sarpras dalam rangka pengamanan perayaan Natal 2024 dan Tahun Baru 2025, sehingga seluruhnya dapat berjalan dengan aman, tertib, dan lancar.

Baca Juga :  Puluhan Pedagang Korban Kebakaran Pasar Karanggede Boyolali Nganggur, Berharap Bantuan Dari Pemerintah

“Demi menjamin keamanan Nataru, Polri bersama TNI dan stakeholder terkait menggelar Operasi Kepolisian Terpusat dengan sandi “Operasi Lilin 2024” yang akan berlangsung selama 13 hari, mulai dari tanggal 21 Desember 2024 s.d. 2 Januari 2025. Operasi ini melibatkan 141.605 personel gabungan yang terdiri dari 75.447 personel Polri, 13.826 personel TNI dan 52.332 personel dari stakeholder terkait lainnya. Selain itu, terdapat tambahan 67.030 personel TNI untuk perbantuan, sehingga total terdapat 80.856 personel TNI yang disiagakan dalam operasi ini, ” ucap Wakil Bupati Blora membacakan Amanat Kapolri. Jumat (20/12/2024).

Laporan: Wawan

Berita Terkait

TNI Hadir Untuk Masyarakat, Yonif 400/Banteng Raiders Gelar Komsos dan Layanan Cukur Rambut Gratis
Nglebak, Desa di Blora Perbatasan Jateng dan Jatim Minim Akses
Pelatihan Video Reportase Polwan Polres Blora, Tingkatkan Ilmu Secara Profesional
Kreativitas Warga Desa Ngliron Randublatung Manfaatkan Tunggak Pohon Jati jadi Furnitur
Koramil Tambakromo Karya Bhakti Bantu Warga Terdampak Angin Puting Beliung
Polri Hadir di Tengah Masyarakat Jepara Melalui Pengaturan Lalu Lintas Pagi
Perkuat Sinergitas TNI-Polri, Personel Polres Jepara Ikuti Donor Darah di Kodim 0719/Jepara
Gus Leman Tantang Edis TV Debat Terbuka

Berita Terkait

Jumat, 25 April 2025 - 16:34 WIB

TNI Hadir Untuk Masyarakat, Yonif 400/Banteng Raiders Gelar Komsos dan Layanan Cukur Rambut Gratis

Jumat, 25 April 2025 - 16:04 WIB

Nglebak, Desa di Blora Perbatasan Jateng dan Jatim Minim Akses

Jumat, 25 April 2025 - 06:51 WIB

Pelatihan Video Reportase Polwan Polres Blora, Tingkatkan Ilmu Secara Profesional

Jumat, 25 April 2025 - 05:16 WIB

Kreativitas Warga Desa Ngliron Randublatung Manfaatkan Tunggak Pohon Jati jadi Furnitur

Kamis, 24 April 2025 - 16:50 WIB

Polri Hadir di Tengah Masyarakat Jepara Melalui Pengaturan Lalu Lintas Pagi

Berita Terbaru

Wali Kota Salatiga Robby Hernawan, saat menyerahkan hibah kepada ormas usai kegiatan Rapat Forkopimda bersama Ormas di Ruang Mini Teater Gedung DPRD Kota Salatiga. (22/4/2025).

Apresiasi

8 Ormas di Salatiga Dapat Hibah Rp 1,4 Miliar

Jumat, 25 Apr 2025 - 13:35 WIB